Daftar saham sub sektor chemical atau kimia adalah daftar saham perusahaan yang unit usahanya adalah memproduksi kimia dan kemudian menjualnya.
Perusahaan yang masuk kedalam kelompok ini dimasukkan kedalam saham basic industry karena produk yang mereka hasilkan masih akan digunakan lagi oleh industri lainnya.
Sehingga keuntungan yang diperoleh dipengaruhi perkembangan industri sektor lainnya.
Jika kamu ingin tahu secara detail produk yang mereka hasilkan maka kamu bisa mempelajarinya melalui company profil yang ada didalam website mereka.
Daftar Saham Chemical (Kimia) |
Perusahaan yang masuk kedalam kelompok ini dimasukkan kedalam saham basic industry karena produk yang mereka hasilkan masih akan digunakan lagi oleh industri lainnya.
Sehingga keuntungan yang diperoleh dipengaruhi perkembangan industri sektor lainnya.
Jika kamu ingin tahu secara detail produk yang mereka hasilkan maka kamu bisa mempelajarinya melalui company profil yang ada didalam website mereka.
Daftar Saham Sub Sektor Chemical Atau Kimia
Berikut ini adalah daftar perusahaan kimia yang sahamnya terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).
No | Kode Saham | Nama Perusahaan |
---|---|---|
1 | BRPT | PT Barito Pacific Tbk Wisma Barito Pacific Twr. B, LT. 9, JL. Letjen S. Parman Kav.62-63 Jakarta www.barito-pacific.com |
2 | BUDI | PT Budi Starch & Sweetener Tbk Wisma Budi Lantai 8-9. Jl H.R.Rasuna Said Kav C6 Jakarta, Indonesia 12940 www.budistarchsweetener.com |
3 | DPNS | PT Duta Pertiwi Nusantara Tbk Sudirman Tower Lantai 12 C, Jl. Jend. Sudirman Kav. 60 www.dpn.co.id |
4 | EKAD | PT Ekadharma International Tbk Galeri Niaga Mediterania 2 Blok L8 F-G, Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara 14460 www.ekadharma.com |
5 | ETWA | PT Eterindo Wahanatama Tbk Wisma Slipi, 8th Floor Jl. Let. Jend. S. Parman Kav. 12 Jakarta 11480 www.eterindo.com |
6 | INCI | PT Intanwijaya Internasional Tbk Wisma IWI lt. 5 Jl. Arjuna Selatan Kav.75, Kebun Jeruk, Jakarta 11530 www.intanwijaya.com |
7 | Wisma 46 – Kota BNI 26th Fl. Jl. Jend. Sudirman Kav. 1 Jakarta 10220 www.cargill.co.id Info: Delisting | |
8 | SRSN | PT Indo Acidatama Tbk Graha Kencana Lt. 9 Suite A Jl. Raya Perjuangan 88 Jakarta 11530 www.acidatama.co.id |
9 | TPIA | PT Chandra Asri Petrochemical Tbk Wisma Barito Pacific Tower A, Lt. 7 Jl. Let. Jend. S. Parman Kav. 62 - 63 Jakarta 11410 www.chandra-asri.com |
10 | UNIC | PT Unggul Indah Cahaya Tbk Wisma UIC Lt.2, Jl. Gatot Subroto Kav. 6-7 Jakarta www.uic.co.id |
11 | ADMG | PT Polychem Indonesia Tbk Wisma 46-Kota BNI Lantai 20 Jl. Jend. Sudirman Kav. 1, Karet Tengsin, Tanah Abang Jakarta 10220 www.polychemindo.com |
Sebenarnya perusahaan kimia atau petrokimia yang ada di Indonesia banyak sekali jumlahnya tetapi yang sahamnya terdaftar di BEI nggak banyak.
Bahkan salah satu dari daftar diatas mengajukan delisting dan ingin menjadi perusahaan tertutup sehingga sahamnya pun tidak diperdagangkan secara umum.
Alasan Delisting Saham SOBI PT Sorini Agro Asia Corporindo Tbk
Saham SOBI delisting dari papan bursa saham karena ingin go private sekaligus karena sahamnya sudah tidak likuid lagi di pasar saham.
Selain itu juga karena perusahaan tidak bisa memenuhi free float saham sebesar 7,5%.
Dan untuk menempuh jalur go private, perusahaan membeli saham yang dimiliki publik dengan harga premium.
Gimana, kamu pernah punya saham SOBI nggak?.
Faktor Penggerak Pergerakan Harga Saham Chemical Atau Kimia di Pasar Saham
Jika kita berbicara tentang faktor penggerak harga saham chemical atau kimia di pasar saham maka kita sedang berbicara tentang faktor fundamental dan teknikal.
Faktor fundamental saham perusahaan menunjukkan kinerja perusahaan itu sendiri dan sangat erat hubungannya dengan kemampuan ketika menghasilkan keuntungan.
Semakin bagus kinerja perusahaan maka semakin tinggi harga sahamnya yang diperjual belikan di pasar modal.
Kenapa? Karena semakin banyak investor atau trader saham yang sedang mengincar untuk membeli saham perusahaan yang sangat menguntungkan.
Semakin banyak pembeli ya pasti semakin tinggi harga sahamnya.
Begitu juga sebaliknya jika kinerja perusahaan terus menerus tidak mampu menghasilkan keuntungan maka harga sahamnya akan jatuh karena banyak yang menjual atau melepasnya di pasar modal.
Nah, jika berbicara tentang faktor teknikal.
Semua itu berhubungan dengan banyaknya persepsi yang terjadi diantara investor dan trader saham di pasar modal dalam hal menilai kewajaran harga saham itu sendiri.
Dan karena adanya perbedaan persepsi inilah harga saham di pasar modal selalu bergerak naik dan turun seperti permainan roller coaster.
Gimana, masih tertarik membeli saham chemical atau saham kimia?
Jika kamu tertarik membeli saham ini maka jangan lupa untuk menganalisis kinerja mereka melalui laporan keuangan yang mereka sampaikan ke publik secara rutin.
Kenapa? Agar kamu tidak salah pilih saham.
Faktor fundamental saham perusahaan menunjukkan kinerja perusahaan itu sendiri dan sangat erat hubungannya dengan kemampuan ketika menghasilkan keuntungan.
Semakin bagus kinerja perusahaan maka semakin tinggi harga sahamnya yang diperjual belikan di pasar modal.
Kenapa? Karena semakin banyak investor atau trader saham yang sedang mengincar untuk membeli saham perusahaan yang sangat menguntungkan.
Semakin banyak pembeli ya pasti semakin tinggi harga sahamnya.
Begitu juga sebaliknya jika kinerja perusahaan terus menerus tidak mampu menghasilkan keuntungan maka harga sahamnya akan jatuh karena banyak yang menjual atau melepasnya di pasar modal.
Nah, jika berbicara tentang faktor teknikal.
Semua itu berhubungan dengan banyaknya persepsi yang terjadi diantara investor dan trader saham di pasar modal dalam hal menilai kewajaran harga saham itu sendiri.
Dan karena adanya perbedaan persepsi inilah harga saham di pasar modal selalu bergerak naik dan turun seperti permainan roller coaster.
Gimana, masih tertarik membeli saham chemical atau saham kimia?
Jika kamu tertarik membeli saham ini maka jangan lupa untuk menganalisis kinerja mereka melalui laporan keuangan yang mereka sampaikan ke publik secara rutin.
Kenapa? Agar kamu tidak salah pilih saham.